Putri dari Alm. Ustad Jefri al buchori, Adiba merindukan sosok alm ayahnya yang sudah lama meninggalkannya.
Adiba memohon kepada Tuhan agar Uje dijauhkan dari siksa kubur. Selain itu, ia meminta ke Sang Pencipta untuk merawat mendiang ayahnya.
“O Allah, forgive him, take care of him, glorify his dwelling place, extend his grave, bathe him with ice water and dew, cleanse of all wrongdoings as a clean white cloth from the filth, substitute for him a better place of residence stay and keep him from the torture of the grave and torment of hell,” tulisnya di Instagram.
Putrinya itu berharap agar di maafkan kesalahan ayahnya, dan di lindungi ayahnya.
“O Allah send all my love and longing for him, tell him i miss his affection more than anything,” katanya.
Netizen mengamini doa Adiba. Mereka juga berharap yang terbaik untuk mendiang ayah Adiba Khanza.
“Semoga abi mu tenang disana ya adiba. Amin Ya Allah,” komen Tissa Biani.
“Aamiin Allahumma Aamiin tetap semangat,” sahut @awaluddinapraja.
Sekedar informasi, ustad Jefri atau yang akrab disapa uje menghembuskan nafas terakhirnya pada 26 April 2013 dikarenakan kecelakan tunggal motor gede.